Mengisi Kekosongan Pejabat, Bupati Meranti Kukuhkan Sebanyak 35 Pejabat

MERANTI, seputarriau.co - Sebanyak 35 Orang mengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan Pejabat Strukrtural Eselon III dan IV diLingkungan Pemkab Bupati Meranti Selasa (26/02) Pagi.

Pelantikan tersebut camat Tebing Tinggi Timur Rayan Priady SH yang sebelumnya Sekcam Rangsang mengantikan H.Suayatno yang Pensiun juga Pelantikan Sektaris Dinas PU serta Dinas Pariwisata serta Bidang -Bidang di Lingkungan Pemkab Meranti.

Bupati Meranti H.Irwan menyampaikan bahwa rotasi dan mutasi merupakan jodoh seorang ASN.Pelantikan Pejabat yang di lakukan Seorang ASN 
untuk jabatan yang kosong.

" Iya Kalau Gaji Hak ASN, Kalau Jabatan itu merupakan Amanah yang harus dijalankan,Pelantikan yang lakukan ini adalah rangka mengisi kekosongan jabatan," ungkap H. Irwan.


Selain itu, Pelantikan dilakukan ini adalah mengisi kekosongan jabatan karena banyak pejabat yang Sudah memasuki usia pensiun, selain sebagai motivasi,peningkatan kinerja ASN harus bisa membutikan do you lapangan bahwa dia pantas mendapatkan jabatan itu.

"Saya minta Pejabatnya untuk tidak berprilaku seperti Dinasourus,karena dinasaurus hewan terbesar dan terkuat di zamannya, namun karena sombong tidak bisa menyesuaikan diri," ungkapnya.

Tambah Irwan Jabatan merupakan amanah dari pimpinan baik hari ini, maupun besok. setiap posisi pasti akan selalu terganti.

" Iya yang perlu di lakukan adalah bagaimana kita memampatkan peluang yang telah di berikan dan mesiapkan diri mengantisipasi setiap perubahan karena persaingan itu," Harap H.Irwan.

(AZW)


[Ikuti Seputar Riau Melalui Sosial Media]






Tulis Komentar